Seorang perempuan memilih kain khas bali dengan lukisan penari bali saat mengunjungi salah satu stand di lokasi pertemuan Asia Pacific Economic Coorperartion (APEC) Business Advisory Council (ABAC) di Ayana Resort & Spa, Jimbaran, Bali, Rabu, 2 Oktober 2013. Kain tenun bali, lukisan tradisional serta patung Bali menjadi salah satu souvenir favorit yang menarik bagi sejumlah delegasi peserta pertemuan APEC dan ABAC 2013 di Bali. – The Jakarta Post / Jerry Adiguna

